KETIDAKPASTIAN PENGUKURAN - BNSP
Program Training Estimasi Ketidakpastian Pengukuran Kalibrasi adalah Salah satu program pelatihan kompetensi dalam sistem manajemen laboratorium ISO/IEC 17025 yang terkait dengan kevalidan hasil dari pengujian sebuah laboratorium kalibrasi, dimana untuk mendapatkan validitas data hasil pengujian dari sebuah laboratorium kalibrasi yang dapat dipertanggungjawabkan secara ilmiah maupun hukum, maka data harus memiliki akurasi dan presisi yang memenuhi batas keberterimaan pengendalian mutu internal serta dilengkapi dengan nilai estimasi ketidakpastian pengujian. Estimasi ketidakpastian dilakukan setelah pengendalian mutu internal memenuhi batas keberterimaan metode uji yang digunakan
BNSP
10/29/20242 min read
MATERI TRAINING DESCRIPTION :
Program Training Estimasi Ketidakpastian Pengukuran Kalibrasi adalah Salah satu program pelatihan kompetensi dalam sistem manajemen laboratorium ISO/IEC 17025 yang terkait dengan kevalidan hasil dari pengujian sebuah laboratorium kalibrasi, dimana untuk mendapatkan validitas data hasil pengujian dari sebuah laboratorium kalibrasi yang dapat dipertanggungjawabkan secara ilmiah maupun hukum, maka data harus memiliki akurasi dan presisi yang memenuhi batas keberterimaan pengendalian mutu internal serta dilengkapi dengan nilai estimasi ketidakpastian pengujian. Estimasi ketidakpastian dilakukan setelah pengendalian mutu internal memenuhi batas keberterimaan metode uji yang digunakan
OBJECTIVE :
Manfaat yang diperoleh bagi peserta pelatihan, diharapkan antara lain:
· Mampu melakukan estimasi ketidak pastian dalam pengukuran terkait dengan proses kalibrasi yang di lakukakan di laboratorium dalam memenuhi persyaratan akreditasi SNI ISO/IEC 17025 dan dapat mengetahui atasan-batasan (range) yang diperlukan dalam melakukan perhitungan
MATERI :
Review Persyaratan ISO/IEC 17025:2017 Klausul 7.2 (uncertainty measurement) dan 7.8.2 (calibration)
Jenis-jenis kesalahan dalam pengukuran dalam kalibrasi
Kelemahan Metode Uji
Kondisi dan akomadasi lingkungan
Istilah dan definisi dalam pengukuran
Sumber-sumber ketidakpastian
Klasifikasi komponen ketidakpastian
Derajat ketelitian pengujian & Model Pengujian
Indentifikasi sumber ketidakpastian
Praktek simulasi perhitungan ketidakpastian pada kalibrasi (seperti: kalibrasi Massa, kalibrasi suhu, kalibrasi dimensi dan kalibrasi volumetrik)
Diskusi dan tanya jawab
PERSYARATAN PESERTA TRAINING TEKNISI KALIBRASI SUHU
Fomulir Pendaftaran
Pengalaman kerja (CV)
Copy KTP
Copy Ijazah Pendidikan Formal/Terakhir
Sertfikat training yang berkaitan dengan kalibrasi jika ada (bawa aslinya)
Surat pengalaman kerja dari Perusahaan Pengirim asli
Pas Photo terakhir berwarna ukuran 3X4 = 2 lembar dan 2X3 = 2 lembar
WAJIB DIIKUTI OLEH
Pegawai pada instansi/perusahaan yang memiliki laboratorium kalibrasi
INSTRUCTOR : Team Trainer dan Acessor BNSP
TEMPAT : POLBAN BANDUNG
JADWAL PELAKSANAAN :
18 – 20 November 2024
10 – 12 Desember 2024
BIAYA PELATIHAN : Rp 8.500.000 / Peserta
FACILITY FOR PARTICIPANT Offline :
Modul Training
3 Malam penginapan ( Twin Share )
Sertifikat Pelatihan
ATK : Blocknote dan Ballpoint
Souvenir Training
Ruang Training dengan Fasilitas Full AC dan Multimedia
Makan Siang dan 2 kali Coffeebreak Selama Training
Qualified Instructor Training
Demikian penawaran dari kami. Apabila ada hal yang perlu ditanyakan mohon jangan sungkan untuk menghubungi kami. Atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terima kasih.
Contact Person :
Ade Kurniawan.,S.PWK
Telp. Office : (022) 5239 5233
Contact Person : 0822 1666 9919
Email : training@iforbit.co.id
Website : www.iforbit.co.id
Address
Citra Indah Padalarang No .B.43, Kota Bandung, Jawa Barat
Contacts
0822 1666 9919
Office : (022) 5239 5233
training@iforbit.co.id