Training Panduan Meraih Sertifikasi Guru

PENGANTAR

Training Panduan Meraih Sertifikasi Guru – Sertifikasi guru adalah Sebuah Upaya Pemerintah dalam rangka peningkatan mutu dan uji kompetensi tenaga pendidik dalam mekanisme teknis yang telah diatur oleh pemerintah melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan setempat, yang bekerjasama dengan instansi pendidikan tinggi yang kompeten, yang diakhiri dengan pemberian sertifikat pendidik kepada guru yang telah dinyatakan memenuhi standar profesional.

manfaat sertifikasi guru antara lain Melindungi profesi guru dari praktik-praktik yang tidak kompeten yang dapat merusak citra profesi guru, Melindungi masyarakat dari praktik-praktik pendidikan yang tidak berkualitas dan tidak profesional serta Meningkatkan kesejahteraan guru. Sertifikasi guru juga dilakukan sebagai wujud usaha pemerintah dalam meningkatkan kualitas pendidikan sebagai alternative guru-guru yang mengajar di sekolah swasta.

Ada beberapa tahap yang dilakukan untuk mendapatkan sertifikasi ini tentunya di iringi juga persyaratan yang harus dimiliki untuk mencapai standar penilaian. Dalam pelatihan ini akan dijelaskan proses untuk mendapatkan sertifikasi serta keahlian atau kegiatan apa saja yang harus dimiliki atau dilakukan untuk memenuhi persyaratan sertifikasi.

MATERI

  1. Program Sertifikasi Guru
  2. Kompetensi dan persyaratan guna memenuhi penilaian Sertifikasi Guru
  3. Sertifikasi melalui Portofolio

TUJUAN

Diharapkan setelah peserta mengikuti pelatihan ini mampu memahami :

  1. Mengetahui criteria&strategi dalam mencapai penilaian dalam sertifikasi guru
  2. Menjelaskan mengenai Program Sertifikasi Guru
  3. Penyusunan portofolio

METODE

Training Panduan Meraih Sertifikasi Guru ini menggunakan metode interaktif, dimana peserta dikenalkan kepada konsep, diberikan contoh aplikasinya, berlatih menggunakan konsep, mendiskusikan proses dan hasil latihan

PESERTA

Kepala sekolah, pembimbing kesiswaan, guru pendidik, dosen, pengembang kurikulum, komite sekolah, mahasiswa ilmu pendidikan dan semua element yang terkait dengan pendidikan

Instructor : Consultant Team PT IFORBIT

Tempat dan Jadwal : Jakarta-Bandung-Yogya-Bali

JAN. FEB. MAR. APR. MEI JUNI JULI AGT. SEP. OKT. NOV. DES. HARGA
8-10 3-5 24-26 16-18 26-28 2-4 1-3 25-27 1-3 29-31 3-5 1-3 8.000.000

TERMS AND CONDITION :

Harga : Belum Termasuk Pajak 11 % 

FACILITY FOR PARTICIPANT Offline :

  1. Modul Training
  2. Sertifikat Pelatihan
  3.  ATK : Block Note dan Ballpoint
  4. Souvenir Training
  5. Ruang Training dengan Fasilitas Full AC dan Multimedia
  6. Makan Siang dan 2 kali Coffee Break Selama Training
  7. Qualified Instructor Training

 

Lihat juga Kumpulan Judul Training Pendidikan Profesi disini…

 

Views: 3